PROSEDUR PENERIMAAN SISWA BARU (PSB) TK - SD - SMP
Calon siswa melakukan pendaftaran / registrasi awal, bisa secara langsung ke administrasi sekolah atau melakukan PPDB Online melalui website www.icsschool.sch.id/ppdb-online.
Setelah berhasil melakukan pendaftaran, Calon siswa wajib membayar registrasi sesuai level yang didaftarkan.
Kirim foto bukti pembayaran via whatsapp di nomor 082391931936, untuk diverifikasi.
Setelah berhasil di verifikasi, calon siswa akan mendapatkan Password untuk mendownload Form Pendaftaran.
Setelah di isi, pengembalian formulir pendaftaran bisa diantar langsung ke administrasi sekolah atau dikirim via Whatsapp.
Calon siswa mendapatkan informasi tentang jadwal pelaksanaan placement test.
Calon siswa mengikuti placement test sesuai jadwal.
Calon siswa mendapatkan informasi tentang hasil placement test.
Calon siswa yang dinyatakan lulus melakukan re-registrasi dan melakukan pembayaran administrasi.
Selamat bergabung di Indonesian Creative School Pekanbaru (TK – SD – SMP)